Bima ," Pilarbima.com,-Assalamualaikum, warahmatullahi, Wabarokatuh" Kepada semua adik dan anak- anak yang Usia mulai dari 6 tahun sampai umur 15 tahun agar datang Ke PKM bolo serta ikut imunisasi HPV yang di adakan oleh pemerintah pusat, lewat dinas kesehatan pusat melalui Dinas kesehatan kabupaten Bima dan PKM .yang ada di wilayah kecamatan bolo .
Hal itu di Sampaikan oleh ibu kepala puskesmas bolo " Nurjanah S.Kep “Teman-teman, tahu nggak kalau kanker serviks adalah salah satu penyebab kematian tertinggi pada perempuan di Indonesia?
Lanjut ," Nurjanah s.Kep Kabar baiknya, penyakit ini bisa dicegah. Caranya dengan imunisasi HPV.
Imunisasi HPV melindungi kita dari infeksi virus HPV yang menjadi penyebab utama kanker serviks,
juga beberapa jenis kanker lain. Vaksin ini paling efektif diberikan sejak usia remaja, sebelum menikah .
ayo jangan ragu Dengan imunisasi HPV, kita sedang menjaga masa depan yang lebih sehat, bebas dari ancaman kanker serviks. Lindungi diri, lindungi keluarga, dan wujudkan generasi perempuan yang kuat dan sehat.
Yuk, segera datang ke fasilitas kesehatan Puskesmas bolo terdekat" dan dapatkan imunisasi HPV sekarang juga. Ingat, mencegah lebih baik daripada mengobati. ujarnya Nurjanah ,(PB .******)

COMMENTS