GUBERNUR NTB ,"BERSAMA MENTRI AGAMA RI ,TINJAU LOKASI PEMBANGUNAN KAMPUS IAIN DI SAMBINAE KOTA BIMA





Bima pilar Bima Online --
Mentri Agama Republik Indonesia RI H. Yaqut Cholil Qoumas didampingi oleh Gubernur NTB Dr. Zulkieflimansyah, S.E., M.Sc dan Walikota Bima H. Muhammad Lutfi SE,

 meninjau secara langsung lokasi persiapan Kampus Institut Agama Islam Negeri (IAIN) berlokasi di Wilayah Kelurahan Sambinae Kecamatan Mpunda Kota Bima dipantau langsung sejumlah awak media. Jumat, 12/3/2021.

Menteri Agama bersama rombongan saat meninjau lokasi persiapan pembangunan Kampus IAIN di Kelurahan Sambinae di kawal oleh Polri dan TNI yang ada di Kota Bima.

Turut dihadiri Wakil Bupati Bima, Sekda Kota Bima, Dandim Bima, Kapolres Bima Kota, Kepala Kantor Kemenag Kota Bima dan para Kepala OPD lingkup Pemkot Bima.

Menteri Agama RI, menyatakan bahwa meninjau lokasi persiapan dibangun Kampus tersebut berdasarkan pengajuan Proposal oleh Walikota Bima H.Muhammad Lutfi SE, saat silaturahmi langsung di kediaman Menteri Agama RI di Jakarta pada bulan Februari 2021 lalu kaitan rencana Pemerintah Kota Bima ingin membangun Kampus IAIN.

Bahwa Proposal tersebut resmi diterima dan Insya Allah akan direalisasikan pembangunan kampus itu anggaran tahun 2022 mendatang. Terangnya.

Pemerintah Kota Bima telah menyediakan lahan seluas 10 hektar untuk dibangun Kampus tersebut di wilayah Kelurahan Sambinae Kecamatan Kota Bima status lahan tersebut sudah tidak diragukan lagi untuk dibangun Kampus tersebut. Ujar Menteri.

Sementara itu Walikota Bima H.Muhammad Lutfi SE, mengucapkan terima kasih kepada Menteri Agama atas kunjungan khusus di Kota Bima meninjau lokasi untuk pembangunan Kampus IAIN di Kota Bima. Ucap Walikota.

Menurut HML bahwa Menteri Agama RI satu satu Menteri Yang pertama kali berkunjung di Kota Bima NTB ini, itu semua merupakan hasil koordinasi dan komunikasi kepala Daerah untuk membangun Daerah. Tuturnya.

Berharap semoga niat baik Pemerintah Daerah Kota Bima ini dapat direalisasikan pembangunan tersebut di tahun 2022 mendatang bisa berjalan dengan baik dan lancar Harap Walikota.(PB.001)

COMMENTS

Nama

Artikel,1,Bansos,4,Bhakti Sosial,2,Bima,98,Corona,73,dompu,9,Editorial,1,Ekbis,4,Featured,20,Galeri Foto,1,Hukrim,42,Kebijakan,1,Kelautan,1,Kepolisian,21,Kesehatan,14,Khazanah,12,Kota Bima,15,KPU,2,Lingkungan,1,Lombok,5,Mataram,52,Nasional,3,Opini,4,Pangan,2,Pelayanan Publik,1,Pemerintahan,1,Pendidikan,10,Peristiwa,22,Politik,9,Proyek DAK,1,Regional,1,Sains,1,Sosbud,1,Sport,1,Sumbawa,8,Vaksinasi,5,
ltr
item
Pilar Bima: GUBERNUR NTB ,"BERSAMA MENTRI AGAMA RI ,TINJAU LOKASI PEMBANGUNAN KAMPUS IAIN DI SAMBINAE KOTA BIMA
GUBERNUR NTB ,"BERSAMA MENTRI AGAMA RI ,TINJAU LOKASI PEMBANGUNAN KAMPUS IAIN DI SAMBINAE KOTA BIMA
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEixmxbaj4SYR15ghlxJCjkEK1GYq-esBFQ4-WvvgF00RL8bU69jhHCVokNG-NDh7pXHNj_1Jk7O4Wbh6PiTcwEQ0gYNoZDPLLpTphsv8T65B5T9j_eQjcq4BEswkWiNNyQDkwQcRbcBGhM/s1600/1615561428246.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEixmxbaj4SYR15ghlxJCjkEK1GYq-esBFQ4-WvvgF00RL8bU69jhHCVokNG-NDh7pXHNj_1Jk7O4Wbh6PiTcwEQ0gYNoZDPLLpTphsv8T65B5T9j_eQjcq4BEswkWiNNyQDkwQcRbcBGhM/s72-c/1615561428246.jpg
Pilar Bima
https://www.pilarbima.com/2021/03/gubernur-ntb-mentri-agama-ri-tinjau.html
https://www.pilarbima.com/
https://www.pilarbima.com/
https://www.pilarbima.com/2021/03/gubernur-ntb-mentri-agama-ri-tinjau.html
true
4228213616481737203
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content